Terbit: 06:10

Terbenam: 18:15

icon

Selamat Datang

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Selamat datang di Website Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) Kalimantan Timur. Kami dengan senang hati menerima kunjungan Anda, dan kami berusaha menyajikan berbagai informasi seputar hal ikhwal keberadaan LPTQ di Kaltim sekaligus sebagai jembatan komunikasi kami yang baik dengan masyarakat luas.

LPTQ di Tanah Air didirikan pada tahun 1977 oleh Pemerintah berdasarkan Keputusan Bersama Menteri Agama dan Menteri Dalam Negeri Nomor 19 tahun 1977/ Nomor 151 tahun 1977 Tentang Pembentukan Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur'an.

Selengkapnya
circle-img
circle-img
img
real-history-boy
icon

Update Informasi

Berita Terbaru

14Jun 2025

LPTQ Kaltim Disambut Hangat LPTQ Kalsel
BANJARMASIN- LPTQ Kaltim mendapat sambutan hangat dari Pengurus LPTQ Kalsel dan Badan Pengelola Masjid Raya Sabilal lal Muhtadin Banjarmasin, dalam kunjungannbsp; silaturrahmi, Sabtu 14 Juni 2025.Pengurus LPTQ Kaltim diterima di ruang pertemuan Masjid Sabilal Muhtadin,Tampak hadir Wakil Ketua I Drs ....

24Mei 2025

Verifikasi Peserta untuk MTQ Provinsi Kaltim di Sangatta Kutim
SAMARINDA - Lembaga Pengembangan Tilawatil Quran (LPTQ) Kaltim, Jumat 23 Mei 2025 kembali melakukan tahapan pendaftaran peserta untuk Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-45 Tingkat Provinsi Kaltim di Sangatta Kabupaten Kutai Timur, Juli mendatang.Sekarang kita sudah memasuki tahap Verifikasi Tahap II ....

08Mei 2025

Gubernur Buka TC ke-4, Persiapan Kaltim ke STQH Kendari
SAMARINDA - Training Center (TC) atau pemusatan latihan yang digelar oleh Lembaga Pengembangan Tilawatil Quran (LPTQ) Provinsi Kaltim untuk calon peserta mewakili Kaltim ke ajang Seleksi Tilawatil Quran dan Hadits (STQH) ke-28 Tingkat Nasional di Kendari Sulawesi Tenggara Oktober mendatang, agak ber ....
img
icon

Program dan Kegiatan

Audio Player

Mars MTQ

Cipt: Agus Sunaryo

MARS MTQ

< Ciptaan : RH Agus Sunaryo LIRIK


Membangun Komunitas Qori/Qoriah

Untuk tetap menjalin komunikasi dan berbagi informasi serta membagikan ilmu kepada generasi penerus

Gabung Komunitas
img img img img